Pengaruh pendekatan scientific-chemoentrepreneurship (Saintifik-CEP) terhadap minat berwirausaha, motivasi, dan hasil belajar kognitif siswa pada materi koloid / Wiwin Dwi Nurpitasari - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh pendekatan scientific-chemoentrepreneurship (Saintifik-CEP) terhadap minat berwirausaha, motivasi, dan hasil belajar kognitif siswa pada materi koloid / Wiwin Dwi Nurpitasari

Nurpitasari, Wiwin Dwi (2015) Pengaruh pendekatan scientific-chemoentrepreneurship (Saintifik-CEP) terhadap minat berwirausaha, motivasi, dan hasil belajar kognitif siswa pada materi koloid / Wiwin Dwi Nurpitasari. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Nurpitasari WiwinDwi. 2015. PengaruhPendekatanScientific-Chemoentrepreneurship(Saintifik-CEP) terhadapMinatBerwirausaha Motivasi danHasilBelajarKognitifSiswapadaMateriKoloid.Skripsi Jurusan Kimia FakultasMatematikandanIlmuPengetahuanAlam UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) OktaviaSulistina S.Pd. M.Pd. (II) Drs. H. RidwanJoharmawan M.Si. Kata Kunci pendekatanscientific-chemoentrepreneurship(saintifik-CEP) minatberwirausaha motivasi hasilbelajarkognitif Sebagianbesarsiswa SMA yang tidakmelanjutkanpendidikankeperguruantinggibelumsiapuntukbekerjakarenabelumdibekaliketerampilan yang cukup.Pendidikan SMA selaindiarahkanpadapemahamanmaterisebaiknyajugadiarahkanpadapenguasaanketerampilanbekerjasepertiketerampilandalamberwirausaha. Hal inidimaksudkan agar lulusan SMA yang tidakmelanjutkanpendidikantidakmenjadipenganguran.Koloidmerupakansalahsatumaterikimia yang dapatdiintegrasikandengankegiatanwirausaha.Namun pembelajarankoloidselamainihanyamengacupadapenguasaankonsep.Pendekatansaintifik-CEP merupakanpendekatan yang dapatdigunakanuntukmemperolehpemahamanmaterisekaligusketerampilanberwirausahapadasiswa.Penelitianinibertujuanuntukmengetahuipengaruhpendekatansaintifik-CEP terhadapminatberwirausaha motivasi danhasilbelajarkognitifsiswa. Rancanganpenelitian yang digunakanadalahrancanganposttest only control group design. Populasipadapenelitianiniadalahenamkelas XI MIA SMAN 1 Lawang.Pengambilansampeldilakukandenganteknikcluster sampling. Kelas yang digunakanuntuksampeladalahkelas XI MIA 5 sebagaikelaseksperimendan XI MIA 4 sebagaikelaskontrol.Instrumenpengukuran yang digunakanadalahlembarobservasi angketminatberwirausahadanmotivasibelajar sertasoalpostes. Angketminatberwirausahaterdiridari 24 pernyataandengantingkatreliabilitas 0 710.Angketmotivasibelajarterdiridari 22 pernyataandengantingkatreliabilitas 0 725.Soalpostesterdiridari 20 pertanyaanyang valid dengantingkatreliabilitas 0 817.Data keterlaksanaanpembelajarandianalisissecaradeskriptifkuantitatif.Sedangkan datahasilbelajarkognitif minatberwirausaha danmotivasibelajardianalisissecarastatistikdenganmenggunakanujinormalitas ujihomogenitas danujiindependent sample t-test. Hasilpenelitianmenunjukkanbahwa 1) Keterlaksanaanpembelajarandenganpendekatansaintifik-CEP memilikikeriteriasangatbaikdenganpersentaseketerlaksanaan 96 63% 2) Terdapatperbedaanminatberwirausahaantarasiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik-CEPdengansiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik 3) Terdapatperbedaanmotivasibelajarantarasiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik-CEP dengansiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik 4) Terdapatperbedaanhasilbelajarkognitifantarasiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik-CEP dengansiswa yang dibelajarkandenganpendekatansaintifik 5) PendekatanSaintific-CEP memilikikontribusirelatif yang besarterhadapminatberwirausaha motivasi danhasilbelajarkognitifsiswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Kimia (KIM) > S1 Pendidikan Kimia
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 01 Sep 2015 04:29
Last Modified: 09 Sep 2015 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/22214

Actions (login required)

View Item View Item