Rancang bangun pengukur ketinggian permukaan air menggunakan sensor ultrasonik dengan telemetri modul XBEE RF / Ismi Laili Afwa - Repositori Universitas Negeri Malang

Rancang bangun pengukur ketinggian permukaan air menggunakan sensor ultrasonik dengan telemetri modul XBEE RF / Ismi Laili Afwa

Afwa, Ismi Laili (2013) Rancang bangun pengukur ketinggian permukaan air menggunakan sensor ultrasonik dengan telemetri modul XBEE RF / Ismi Laili Afwa. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Afwa Ismi Laili.2013. Rancang Bangun Pengukur Ketinggian Permukaan Air Menggunakan Sensor Ultrasonik dengan Telemetri XBee RF.Skripsi Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang. Pembimbing (I) Samsul Hidayat S.Si. M.T (II) Heriyanto S.Pd M.Si. Kata Kunci ATMega 16 Xbee RF Sensor Ultrasonik. 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 Alat pengukur ketinggian permukaan air ini berfungsi untuk mengetahui ketersediaan air selain itu juga bermanfaat untuk pengolahan air lainnya. Penggunaan mistar ukur sebagai alat ukur ketinggian permukaan air dinilai kurang efektif karena informasi ketinggian hanya pada skala mistar ukur. Sensor merupakan alat efektif yang dapat digunakan dalam pemantauan ketinggian permukaan air. (Hartanto 2011 15) 12288 12288 12288 12288 Penelitian ini bertujuan untuk mempermudah memonitoring ketinggian air yang dapat dimanfaatkan pada segala bidang yang berhubungan dengan air. Peneliti memanfaatkan sensor ultrasonik untuk mengukur ketinggian air di sungai dan modul Xbee RF sebagai pengirim datanya. 12288 12288 12288 12288 Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian deskriptif kuantitatif. Pengumpulan data di lakukan dengan cara studi literatur merumuskan masalah mengumpulkan informasi yang mendukung produk menentukan alat dan bahan mendesain produk awal memperbaiki desain dan melakukan uji coba produk baru. 12288 12288 12288 12288 Dari hasil penelitian didapatkan bahwa sistem dapat mengukur ketinggian permukaan air pada dua tempat tanpa kabel dengan identitas pada setiap tempatnya. Sensor jarak yang digunakan yakni HCSR-04 yang dihubungkan dan diprogram pada mikrokkontroler ATMega 16. Pada setiap tempat memiliki identitas yang berbeda hal ini digunakan untuk mengirimkan data jarak menuju PC setelah mendapat perintah dari PC. Tampilan hasil pengukuran menggunakan LCD dan juga PC yang digunakan untuk memonitor jarak jauh.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Fisika (FIS) > S1 Fisika
Depositing User: library UM
Date Deposited: 26 Aug 2013 04:29
Last Modified: 09 Sep 2013 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/20616

Actions (login required)

View Item View Item