Pembelajaran kooperatif model TAI (Team Assisted Individualization) berbasis eksperimen untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar fisika siswa kelas VII SMP Negeri 6 Malang / Koko Ardianto - Repositori Universitas Negeri Malang

Pembelajaran kooperatif model TAI (Team Assisted Individualization) berbasis eksperimen untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar fisika siswa kelas VII SMP Negeri 6 Malang / Koko Ardianto

Ardianto, Koko (2010) Pembelajaran kooperatif model TAI (Team Assisted Individualization) berbasis eksperimen untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar fisika siswa kelas VII SMP Negeri 6 Malang / Koko Ardianto. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Ardianto Koko. 2010. Pembelajaran Kooperatif Model TAI (Team Assisted Individualization) Berbasis Eksperimen untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil BelajarSiswa Kelas VII SMP Negeri 6 Malang.Skripsi Jurusan Fisika FMIPA Universitas Negeri Malang. Pembimbing (1) Drs. PurboSuwasono M.Si (II) Dra. Chusnana Insjaf Yogihati M.Si. Kata Kunci Model pembelajaran kooperatif TAI motivasi hasil belajar Pengalaman belajar yang diberikan guru dalam pembelajaran menentukan tingkat pencapaian keberhasilan proses dan hasil belajar siswa. Berdasarkanhasilwawancaradengan guru fisikadanobservasi yang telahdilaksanakan di SMP Negeri6 Malangdiperolehinformasibahwamulaidarikelas VII-1sampaikelas VII-8 kelas yang memilikimotivasidanhasilbelajar yang rendahadalahkelas VII-8. Indikatorrendahnyamotivasibelajarsiswayaitu (1) 24 dari 40 anak yang tidaklengkapmengerjakantugas yang mengindikasikankurangnyapersiapansiswadalammengikutikegiatanpembelajaran (2) siswatidakmemperhatikanketika guru sedangmenerangkanpelajaran dan (3) tidakadasiswa yang menjawabpertanyaandari guru secarasukarela yang mengindikasikanrendahnyapartisipasisiswadalamkegiatanpembelajaran. Selainmotivasi yang rendahkelas VII-8 jugamempunyai rata-rata hasilbelajar yang rendah yaitu 54.Rata-rata nilaiinilebihrendahdarinilai KKM (kriteriaketuntasan minimal) SMP Negeri 6 Malang yaitu 68.Berdasarkan permasalahan tersebut diterapkan model pembelajaran yang dapat membuat siswa aktif selama proses pembelajaran dan saling membantu untuk memperoleh pemahaman Pembelajaran tersebut adalah model pembelajaran kooperatif TAI yang bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar fisika siswa. Model pembelajarankooperatif TAI dalampenelitianinimeliputitahapplacement test and team teaching group student creative team study whole class unit fact test team score and team recognition. Subjekpenelitianiniadalahsiswakelas VII-8 SMP Negeri 6 Malang.Penelitianinitermasukpenelitiantindakankelas yang berlangsungdalamduasiklus.Teknikpengumpulan data aktivitas guru selamapembelajaranberlangsungmelalui 1) keterlaksanaanpembelajarandanmotivasibelajarmelaluimenggunakanlembarobservasidan 2) data prestasibelajardiperolehdarites.Data tersebutdianalisisdenganperhitungan rata-rata danpersentase yang kemudiandiartikansecaradeskriptifkualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persentase keterlaksanaan pembelajaran mengalami peningkatan dari siklus I ke siklus II. Motivasi siswa juga mengalami peningkatan. Perolehan persentase pencapaian aktivitas siswa secara klasikal pada siklus I 69 5 % dengan taraf baik pada siklus II meningkat menjadi 78% dengan taraf sangat baik. Hasil belajar siswa meningkat dari data awal sebesar 57 41 menjadi 72 33 pada siklus I dan 75 42 pada siklus II. Data awal menunjukkan siswa yang tuntas belajar sebanyak 9 orang pada siklus I sebanyak 30 orang dan pada siklus II meningkat menjadi 34 orang. Dengandemikiandapatdisimpulkanbahwamodelpembelajarankooperatif TAI dapatmeningkatkanmotivasi dan hasilbelajarsiswakelas VII-8 SMP Negeri 6 Malang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Fisika (FIS) > S1 Fisika
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 20 Jul 2010 04:29
Last Modified: 09 Sep 2010 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/20200

Actions (login required)

View Item View Item