Peran pemerintah daerah dalam pemberdayaan masyarakat pengrajin gamelan reog di desa paju kecamatan ponorogo kabupaten ponorogo / Dyah Ayu Utari - Repositori Universitas Negeri Malang

Peran pemerintah daerah dalam pemberdayaan masyarakat pengrajin gamelan reog di desa paju kecamatan ponorogo kabupaten ponorogo / Dyah Ayu Utari

Utari, Dyah Ayu (2022) Peran pemerintah daerah dalam pemberdayaan masyarakat pengrajin gamelan reog di desa paju kecamatan ponorogo kabupaten ponorogo / Dyah Ayu Utari. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penulisan artikel adalah membahas kondisi usaha pengrajin gamelan reog peran pemerintah daerah dalam mengoptimalkan kegiatan yang sudah dilakukan dan kendala yang dihadapi pengrajin gamelan reog. Metode yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara observasi dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini kondisi usaha pengrajin gamelan reog secara ekonomi cukup sejahtera adanya perhatian dari pemerintah sekitar terkait pengembangan usaha pembuatan gamelan reog peran Pemerintah daerah dalam mengoptimalkan produksi gamelan reog adalah mendirikan tempat produksi mengadakan pelatihan pembuatan produk dan Dinas Pendidikan serta Dinas pariwisata juga membantu memasarkan gamelan Reog. Kendala yang dihadapi oleh para pengrajin gamelan reog adalah kurangnya motivasi dan jarak Desa Paju dengan UPTD Sentra Industri yang jauh.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: library UM
Date Deposited: 10 Mar 2022 04:29
Last Modified: 29 Dec 2022 02:22
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/201557

Actions (login required)

View Item View Item