Soniya, Elhawa Nurfiza Soniya (2022) Pengaruh media simulasi phet terhadap pemahaman konsep siswa sma tentang gelombang cahaya / Elhawa Nurfiza Soniya. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan simulasi PhET terhadap pemahaman konsep siswa tentang gelombang cahaya yang diujikan kepada 34 siswa XI MIPA 3 SMAN 7 Malang. Simulasi PhET diberikan sebagai sarana siswa melakukan simulasi percobaan pada konsep interferensi celah ganda dan difraksi celah tunggal. Data penelitian diperoleh dari hasil pretest dan posttest siswa berupa 11 butir soal pilihan ganda untuk menganalisis pemahaman konsep siswa tentang gelombang cahaya setelah menggunakan simulasi PhET dalam pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan simulasi PhET dalam pembelajaran berpengaruh terhadap pemahaman konsep siswa pada materi gelombang cahaya dengan nilai D-effect size sebesar 1 856 dan N-gain sebesar 0 5542.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | ?? ?? |
Divisions: | Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Fisika (FIS) > S1 Pendidikan Fisika |
Depositing User: | library UM |
Date Deposited: | 17 Mar 2022 04:29 |
Last Modified: | 09 Sep 2022 03:00 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/200721 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |