Pengaruh penggunaan aplikasi tik-tok terhadap perkembangan kemampuan bahasa anak usia 5-6 tahun / Lutfiana Silvi Karimah - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh penggunaan aplikasi tik-tok terhadap perkembangan kemampuan bahasa anak usia 5-6 tahun / Lutfiana Silvi Karimah

Karimah, Lutfiana Silvi Karimah (2022) Pengaruh penggunaan aplikasi tik-tok terhadap perkembangan kemampuan bahasa anak usia 5-6 tahun / Lutfiana Silvi Karimah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pengaruh terhadap penggunaan aplikasi Tik Tok sebagai sarana untuk perkembangan kemampuan bahasa anak usia 5-6 tahun di kelompok B di K Laboratorium UM Kota Blitar. Data yang akan digunakan didapatkan dari observasi wawancara dan dokumentasi. Metode penelitian yang digunakan adalah Eksperimen dengan jenis penelitian One-Group Pre-test Post-test Design. Jumlah sampel adalah 14 anak pada kelas B-3. Penggunaan aplikasi Tik Tok untuk media elajar anak-anak dapat dillakukan dengan melihat konten-konten edukasi yang terdapat di aplikasi. Dari konten di aplikasi Tik Tok anak-anak dapat mengembangkan kemampuan bahasa meliputi kemampuan untuk berbicara membaca mengungkapkan ekspresi dan memahami cerita. Selanjutnya dilakukan uji normalitas dan yang mendapatkan hasil bahwa data berdistribusi normal. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh skor pre-test 490 dan memiliki rata-rata 35 jumlah skor post-test 655 memiliki rata-rata 46 7. Dari hasil skor menunjukkan adanya perbedaan pada hasil sebelum dilakukan perlakuan dan setelah ada perlakuan terhadap anak. Adapun hasil uji t yang dilakukan menunjukkan selisih hasil pre-test dan postest sebesar 11.785 dengan nilai sig. (2-tailed) sebesar 0 00. Syarat T-Test jika nilai sig. lt 0 05 maka terdapat pengaruh yang signifikan artinya Ho ditolak dan H1 diterima

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah (KSDP) > S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: library UM
Date Deposited: 28 Jan 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/200202

Actions (login required)

View Item View Item