Analisis komparatif kinerja keuangan perusahaan asuransi sebelum dan pada masa pandemi covid-19 (studi pada perusahaan asuransi yang terdaftar di ojk periode 2019-2020) / Novita Santi Pratiwi - Repositori Universitas Negeri Malang

Analisis komparatif kinerja keuangan perusahaan asuransi sebelum dan pada masa pandemi covid-19 (studi pada perusahaan asuransi yang terdaftar di ojk periode 2019-2020) / Novita Santi Pratiwi

Pratiwi, Novita Santi Pratiwi (2021) Analisis komparatif kinerja keuangan perusahaan asuransi sebelum dan pada masa pandemi covid-19 (studi pada perusahaan asuransi yang terdaftar di ojk periode 2019-2020) / Novita Santi Pratiwi. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kinerja keuangan merupakan gambaran atas suatu kondisi kesehatan keuangan perusahaan. Kinerja keuangan dapat dinilai menggunakan rasio-rasio keuangan sehingga dapat diketahui baik buruknya kondisi perusaahan saat itu. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan serta melihat perbedaan kedaaan kinerja keuangan perusahaan asuransi sebelum pandemi COVID-19 menyebar dan saat pandemi COVID-19 menyebar di Indonesia menggunakan Early Warnig system tahun 2019-2020. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 17 perusahaan dari jumlah populasi sebanyak 74 perusahaan yang terdaftar di OJK dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknis analisis data yang digunakan adalah Shapiro-Wilk paired sample t-test Wilcoxon signed ranked test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata yang signifikan pada variabel Solvency ratio Q2 Q3 dan Q4. Selanjutnya tidak terdapat perbedaan rata-rata yang signifikan pada variabel Underwriting ratio di semua kuartal. Berikutnya terdapat perbedaan rata-rata yang signifikan pada variabel Loss ratio Q2 Q3 dan Q4. Varibael berikutnya tidak terdapat perbedaan rata-rata yang tidak signifikan pada variabel Liability To Liquid Asset ratio di semua kuartal. Terakhir terdapat perbedaan rata-rata yang signfikan pada variabel Technical Reserve ratio Q3 dan Q4.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Manajemen
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 26 Nov 2021 04:29
Last Modified: 09 Sep 2021 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/195911

Actions (login required)

View Item View Item