Fahmaziah, Ismaulidha (2018) Pelabelan graceful sisi ganjil pada graph bintang Sm, sunlet graph Ln dan subdivisi sunlet graph / Ismaulidha Fahmaziah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.
Full text not available from this repository.Abstract
vii RINGKASAN Fahmaziah Ismaulida. 2018. Pelabelan Graceful Sisi Ganjil pada Graph Bintang Sunlet Graph dan Subdivisi Sunlet Graph. Skripsi Jurusan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang. Pembimbing Prof. Drs. Purwanto Ph.D. Kata Kunci graph pelabelan pelabelan graceful sisi ganjil graph bintang sunlet graph subdivisi sunlet graph Pelabelan pada suatu graph adalah menetapkan bilangan bulat positif atau non negatif pada salah satu dari titik atau sisi atau keduanya dengan kondisi tertentu. Graph dengan titik dan sisi disebut pelabelan graceful sisi ganjil jika ada bijeksi dari ke sedemikian sehingga pemetaan terinduksi dari ke yang diberikan oleh ( ) 931 ( ) ( ) dengan ( ) menghasilkan label sisi berbeda dan label titik berbeda. Suatu graph yang berlaku pelabelan graceful sisi ganjil disebut graph graceful sisi ganjil (Daoud S. N. 2017). Pada penulisan ini akan dibuktikan bahwa graph bintang sunlet graph subdivisi pada sunlet graph ( ) dan subdivisi pendant sisi pada sunlet graph ( ) adalah graph graceful sisi ganjil. Pertama akan ditentukan fungsi pelabelan sisinya terlebih dahulu sehingga rangenya adalah himpunan . Kemudian pelabelan titiknya yaitu ada pemetaan terinduksi dengan cara menjumlahkan sisi yang incident dengan titik tersebut kemudian di mod dimana ( ) yang kodomainnya himpunan sehingga akan menghasilkan label sisi berbeda dan label titik berbeda. Kemudian diberikan contoh pada masing-masing graph yang dibahas.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Matematika (MAT) > S1 Matematika |
Depositing User: | library UM |
Date Deposited: | 22 Jun 2018 04:29 |
Last Modified: | 09 Sep 2018 03:00 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/17547 |
Actions (login required)
View Item |