Perilaku ekonomi rumah tangga petani tembakau dalam mengelola keuangan di Desa Glagah Kecamatan Pakuniran Kabupaten Probolinggo / Leny Syafiatun Nuriyah - Repositori Universitas Negeri Malang

Perilaku ekonomi rumah tangga petani tembakau dalam mengelola keuangan di Desa Glagah Kecamatan Pakuniran Kabupaten Probolinggo / Leny Syafiatun Nuriyah

Nuriyah, Leny Syafiatun (2020) Perilaku ekonomi rumah tangga petani tembakau dalam mengelola keuangan di Desa Glagah Kecamatan Pakuniran Kabupaten Probolinggo / Leny Syafiatun Nuriyah. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh setiap rumah tangga terbentuk agar memaksimalkan kebutuhan kebahagian dan kesejahteraan. Menentukan keputusan ekonomi yang baik adalah kemampuan dalam memenuhi kebutuhan dan keinginan untuk mencapai kesejahteraan dalam kehidupan rumah tangga. Untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan diperlukan pengelolaan pengelolaan keuangan agar disiplin dalam mengambil keputusan dan mempersiapkan keuangan dimasa depan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis fenomenologi. Lokasi penelitian di Desa Glagah Kecamatan Pakuniran Kabupaten Probolinggo pada petani tembakau. Pemiliham informan dilaksanakan dengan berbagai kriterian menggunakan teknik purporsive sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perilaku rumah tangga dalam memenuhi kebutuhan sudah rasional namun dalam pengelolaan keuangan belum membuat pencatatan keuangan. Akibatnya dalam pengambilan keputusan masih kurang tepat khusunya dalam mengalokasikan pendapatan. Kesimpulannya dalam rumah tangga petani tembakau belum melakukan pengelolaan keuangan secara efisien. Saran dalam penelitian ini meliputi rumah tangga petani tembakau dinas pertanian serta perbankan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Ekonomi Pembangunan (EKP) > S2 Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 07 Apr 2020 04:29
Last Modified: 09 Sep 2020 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/161482

Actions (login required)

View Item View Item