Pengaruh latihan two foot run dan icky shuffle terhadap kecepatan lari (speed) pemain Akademi Arema / Indro Ari Wibowo - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh latihan two foot run dan icky shuffle terhadap kecepatan lari (speed) pemain Akademi Arema / Indro Ari Wibowo

Wibowo, Indro Ari (2016) Pengaruh latihan two foot run dan icky shuffle terhadap kecepatan lari (speed) pemain Akademi Arema / Indro Ari Wibowo. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Wibowo Indro Ari. 2016. PengaruhLatihanTwo Foot Run danIcky ShuffleTerhadapKecepatanLari (Speed) PemainAkademiArema. Skripsi JurusanIlmuKeolahragaan FakultasIlmuKeolahragaan UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Dr. Saichudin M.Kes. (II) Dra. DesianaMerawati M.S. Kata kunci LatihanTwo Foot Run LatihanIcky Shuffle KecepatanLari (Speed). Speedataukecepatanlariberperanpadasaatbertahanmaupunmenyerang di permainansepakbolaberkontribusitinggimencapai11% sertamemberikankontribusilangsunguntukmemenangkankepemilikan bola danmencetakgol. Dalam 2x45 menitpertandingan jarak10-15 meter menjadijarakterbesarpadasaatmelakukansprint untukmemotongpergerakanlawan yang berusahamenyerangsertaketikaakanmendapatkandanmerebut bola. Tidaksemuapemaindapatmemanfaatkankesempatantersebut dikarenakanseringkalahnyadalamhalkecepatandenganlawan. Tujuanpenelitianuntukmengetahui 1) pengaruhlatihantwo foot rundanicky shuffleterhadapkecepatanlari (speed)pemainAkademiArema 2) pengaruhlatihankonvensionalterhadappeningkatankecepatanlari (speed) kelompokkontrol 3) perbedaanpeningkatankecepatanlari (speed) two foot rundanicky shuffledenganlatihankonvensionalsetelahpemberiantreatment (perlakuan). Jenispenelitianiniadalahquasi-experimentaldenganmenggunakanmatching-only design.SubjekpenelitianadalahpemainAkademiAremausia16 sampai17 tahun yang aktifberjumlah40 orang dibagiduakelompok yaitu kelompokkontroldankelompokeksperimen. Proses pengambilan data pretestdanposttestmenggunakanteslari 60 meter dalamteskebugaranjasmani Indonesiadanhasilnyaberupanilaikecepatanlari (speed). Selanjutnya data hasilpenelitiandianalisisdenganmenggunakanSPSS seri22.0. BerdasarkanujiAnovamenggunakanone way anovadidapatkan p kelompokkontrol 0 921 0 05dan p kelompokeksperimen 0 000 0 05. Dari hasiltersebutmenunjukkanp kelompokeksperimen 0 05 yang berarti Ho ditolak.Makadapatdisimpulkan 1) Ada peningkatan yang signifikanlatihantwo foot rundanicky shuffleterhadapkecepatanlari(speed) di AkademiArema 2) Latihantwo foot rundanicky shuffleterhadapspeed (kecepatanlari) di AkademiArema rata-rata mengalamipeningkatansebesar 10 79% 3) Latihantwo foot rundanicky shuffleterhadapspeed (kecepatanlari) di AkademiAremamengalamipeningkatan yang signifikandibandingkankelompokkontrol. Pemberianlatihantwo foot rundanicky shuffleterhadapspeedmemberikanpengaruh yang lebihbesarterhadappeningkatankecepatanlari (speed)di AkademiArema peningkatannyayaitu10 79% dibandingkandenganlatihankelompokkontrol peningkatannya0 19%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) > Departemen Ilmu Keolahragaan (IK) > S1 Ilmu Keolahragaan
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 10 Oct 2016 04:29
Last Modified: 09 Sep 2016 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/152505

Actions (login required)

View Item View Item