Hubungan antara pola asuh demokratis dengan konsep diri siswa kelas VII di SMP Negeri 6 Malang / Windia Resti Mayangsari - Repositori Universitas Negeri Malang

Hubungan antara pola asuh demokratis dengan konsep diri siswa kelas VII di SMP Negeri 6 Malang / Windia Resti Mayangsari

Mayangsari, Windia Resti (2020) Hubungan antara pola asuh demokratis dengan konsep diri siswa kelas VII di SMP Negeri 6 Malang / Windia Resti Mayangsari. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pola asuh demokratis dengan konsep diri siswa kelas VII di SMP Negeri 6 Malang. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah pola asuh demokratis sednagkan variabel terikatnya adalah konsep diri. Populasi yang digunakan penelitian ialah siswa kelas VII di SMPN 6 Malang sebanyak 250 siswa sampel penelitian berjumlah 125 siswa yang diperoleh melalui metode random sampling. Untuk mengukur pola asuh demokratis dan konsep diri digunakan skala pola asuh demokratis dan skala konsep diri yang telah teruji validitas dan reliabilitasnya. Uji reliabilitas menggunakan alpha cronbach diperoleh nilai p 0 870 untuk variabel pola asuh demokratis dan p 0 908 untuk variabel konsep diri. Analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan analisis korelasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing-masing variabel yaitu pola asuh demokratis dan konsep diri memiliki hubungan kuat dan signifikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Bimbingan dan Konseling (BK) > S1 Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 02 Sep 2020 04:29
Last Modified: 09 Sep 2020 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/148224

Actions (login required)

View Item View Item