Perancangan kartu augmented reality tata surya sebagai media visual pemateri untuk komunitas pengamat langit Universitas Negeri Malang / Brilian Manggala - Repositori Universitas Negeri Malang

Perancangan kartu augmented reality tata surya sebagai media visual pemateri untuk komunitas pengamat langit Universitas Negeri Malang / Brilian Manggala

Manggala, Brilian (2017) Perancangan kartu augmented reality tata surya sebagai media visual pemateri untuk komunitas pengamat langit Universitas Negeri Malang / Brilian Manggala. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Brilian Manggala. 2017. Perancangan Kartu Augmented Reality Tata Surya Sebagai Media Visual Pemateri Untuk Komunitas Pengamat Langit Universitas Negeri Malang. Skripsi Jurusan Seni dan Desain Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang. Pembimbing Drs. Sumarwahyudi M.Sn Andy Pramono S.Kom M.T. Kata Kunci Perancangan Kartu Tata Surya Augmented Reality Media Visual Pemateri Komunitas Pengamat Langit Universitas Negeri Malang atau yang biasa disebut Kapela UM adalah salah satu dari sekian komunitas di lingkup kampus Universitas Negeri Malang. Komunitas ini mewadahi mahasiswa yang memiliki minat dalam bidan astronomi. Kapela UM memiliki serangkaian kegiatan dan aktif dalam pemberian materi. Siswa Sekolah Menengah Atas juga menjadi sasaran pemberian materi oleh kapela. Karenaya diperlukan media yang cocok untuk target audience pada kalangan tersebut. Perancangan Kartu Augmented Reality Tata Surya Sebagai Media Visual Pemateri Untuk Komunitas Pengamat Langit Universitas Negeri Malang ini menggunakan model 4D oleh Dr. Moeljadi Pranata M.Pd. dan telah disesuaikan terhadap kebutuhan perancangan. Langkah-langkah model ini adalah define data design dan disseminate. Model 4D merupakan salah satu model perancangan prosedural. Model tersebut menggambarkan tahapan langkah-langkah kerja secara prosedural. Pada tahap define dilakukan penetapan dan batasan perancangan. Pada tahap data dilakukan eksplorasi data referensi dan lapangan untuk dianalisis sintesis upaya ini sebagai dasar penentuan konsep perancangan. Pada tahap design dilakukan perancangan media promosi berdasarkan konsep yang telah ditentukan. Pada tahap disseminate dilakukan kegiatan pameran hasil perancangan dan penulisan artikel untuk jurnal ilmiah. Dengan judul Perancangan Kartu Augmented Reality Tata Surya Sebagai Media Visual Pemateri Untuk Komunitas Pengamat Langit Universitas negeri Malang menghasilkan sebuah produk yaitu kartu tata surya yang terhubung dengan aplikasi mobile yang dapat diakses menggunakan smartphone dengan sistem operasi Android. Dengan spesifikasi masing-masing satu set kartu tata surya yang berjumlah 12 buah dan aplikasi mobile dengan format .apk yang dapat diinstal pada smartphone dengan sistem operasi Android. Software yang digunakan Blender dan Unity. Satu set kartu bisa didapatkan melalui Kapela sedangkan aplikasi mobile dapat didownload melalui QR Code yang telah tersedia di media pendukung termasuk pada kemasan kartu tata surya itu sendiri. Serta lima produk pendukung yakni media sosial instagram kemasan kartu poster x-banner dan sticker. Berdasarkan hasil perancangan dapat disimpulkan bahwa sebelum merancang media promosi diperlukan research sebagai sumber data dalam perancangan. Research yang dilakukan terkait dengan permasalahan yang ingin diselesaikan oleh Komunitas Pengamat Langit Universitas Negeri Malang dan target audience mereka yaitu siswa Sekolah Menengah Atas. Dengan melakukan research memudahkan kita dalam membuat perancangan untuk menyelesaikan permasalahan yang ada. Perancangan ini telah digunakan oleh kapela sebagai media visual dari materi yang mereka sampaikan dan mendapatkan apresiasi serta respon yang baik dari audience. Media ini sebaiknya ditunjukan kepada masyarkat sebagai media informasi yang menghibur dan edukatif. ABSTRACT Brilian Manggala. 2017. Perancangan Kartu Augmented Reality Tata Surya Sebagai Media Visual Pemateri Untuk Komunitas Pengamat Langit Universitas Negeri Malang. Thesis Art and Design Major Faculty of Literatur State University of Malang. Advisor Drs. Sumarwahyudi M.Sn Andy Pramono S.Kom M.T. Keywords Design Solar System Card Augmented Reality Presenters Visual Media Komunitas Pengamat Langit State University of Malang or usually known as Kapela UM is one of many community in State University of Malang. This community accomodatting student who has interest on astronomy. Kapela UM has some of activity and quite aktive at presenting a seminar. The highschool student are their target audience of this presentation. Therefore they need a media that suits for their target audience. The Design of Augmented Reality Card of Solar System as A Visual Media for Pengamat Langit Community of State University of Malang is using a 4D model by Dr. Moeljadi Pranata M.Pd. and has been adapted for this design requirement. The steps of this model are define data design and disseminate. This 4D Model is one of procedural design model. This kind of model describe work steps in a procedural way. At the define step a framework of the design needs to be done. At the data step exploration of referance and field data need to be done for analitical and synthesis this step will generate a design concept. The next step is the design from a concept that has been generated in the step before. And the last step is disseminate. An exhibition and writings of scientific journal article. With the title Perancangan Kartu Augmented Reality Tata Surya Sebagai Media Visual Pemateri Untuk Komunitas Pengamat Langit Universitas negeri Malang produce a product an augmented reality solar system card that connected to an Android smartphone application. With a specification a set of 12 solar system card and a mobile application with a format .apk that able to be installed on a smartphone with Android operating system. Softwares named Blender dan Unity are being used to design this product. This set of card can be obtain from Kapela and the mobile application can be downloaded by scanning a QR Code on every supporting media including the case of this solar system card itself. And it also have others supporting medias such as Instagram as a social media poster x-banner dan sticker. As a result of the design concluded that before designing this media a research of data source is really required. Research that has been done related with problem that needs to be solved by Pengamat Langit Community of State University of Malang and their target audience yaitu highschool students. A research will make it easier for the design to solve the problem. This product has been used by Kapela as a visual media for their presentation and got a good respond and appreciation from the audience. This product is better shared to the sociaty as an informatif media that able to be entertaining and educating.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Sastra (FS) > Departemen Seni dan Desain (SED) > S1 Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 25 Jul 2017 04:29
Last Modified: 09 Sep 2017 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/14532

Actions (login required)

View Item View Item