LAYANAN CINTA: IKON LAYANAN DI PERPUSTAKAAN - Repositori Universitas Negeri Malang

LAYANAN CINTA: IKON LAYANAN DI PERPUSTAKAAN

Darmono, Darmono (2013) LAYANAN CINTA: IKON LAYANAN DI PERPUSTAKAAN. Universitas Negeri Malang.

[img] Text
layanan cinta ikon layanan di perpustakaan.pdf

Download (5kB)

Abstract

Buku Layanan Cinta: Perwujudan Layanan Prima ++ Perpustakaan, merupakan buku yang cukup menarik. Ditulis dengan serius oleh empat orang pustakawan ITS. Dua dari penulis tersebut adalah kepala dan manta kepala perpustakaan ITS. Gaya bahasa yang digunakan cukup lugas diserta dengan berbagai contoh praktis dari pengalaman mereka sebagai pustakawan PT. Buku ini cukup bagus dan perlu dibaca oleh para pustakawan. Kekuatan buku ini terletak pada contohcontoh praktif yang aplikatif. Dan contoh-contoh aplikatif tersebut pernah diterapkan di Perpustakaan ITS. Namun masih dijuimpai beberapa hal yang sedikit menggangu dari keeluruahn buku ini. Salah satunya adalah adanya pembahasan yang duplikasi yaitu pembahasan tentang membangun karakter yang dijumpai pada dua bagian dalam buku ini.

Item Type: Article
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Artikel Pustakawan
Depositing User: mr mahasiswa UM
Date Deposited: 21 Apr 2022 03:53
Last Modified: 21 Apr 2022 03:53
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/1324

Actions (login required)

View Item View Item