KLASIFIKASI BAHAN PUSTAKA - Repositori Universitas Negeri Malang

KLASIFIKASI BAHAN PUSTAKA

Subrata, Gatot (2009) KLASIFIKASI BAHAN PUSTAKA. Universitas Negeri Malang.

[img] Text
KLASIFIKASI Bahan Pustaka.pdf

Download (115kB)

Abstract

Abstrak: Sistem klasifikasi Dewey Decimal Classification (DDC) adalah sistem klasifikasi fundamental yang mengelompokkan bahan pustaka berdasarkan subyek atau pokok bahasan. Sistem pengembangannya menggunakan sistem desimal angka arab sebagai simbol notasinya. Tiga komponen penting dalam klasifikasi ini adalah bagan (schedules), indeks relatif dan tabel-tabel. Dalam penggunaan bagan dalam klasifikasi ini ada beberapa istilah penting yang perlu dipahami seperti summary, formerly also, class here, relocated to, centered heading, optional number, prefer, if prefered, see, add to, dan sebaginya. Kata kunci: Sistem Klasifikasi DDC, pengolahan bahan pustaka

Item Type: Article
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Artikel Pustakawan
Depositing User: mr mahasiswa UM
Date Deposited: 20 Apr 2022 06:23
Last Modified: 20 Apr 2022 06:23
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/1293

Actions (login required)

View Item View Item