Pengembangan media pembelajaran berbasis articulate storyline untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran administrasi umum (Kelas X di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Kabupaten Malang) / Lely Dian Apriliani - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan media pembelajaran berbasis articulate storyline untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran administrasi umum (Kelas X di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Kabupaten Malang) / Lely Dian Apriliani

Apriliani, Lely Dian (2020) Pengembangan media pembelajaran berbasis articulate storyline untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran administrasi umum (Kelas X di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Kabupaten Malang) / Lely Dian Apriliani. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

RINGKASAN Apriliani Lely Dian 2020. Pengembangan Media Pembelajaran Articulate Storyline untukMeningkatkan Hasil BelajarSiswa pada Mata Pelajaran AdministrasiUmum Kelas X. Skripsi. JurusanManajemen. FakultasEkonomi. Universitas Negeri Malang. Pembimbing H. Imam Bukhori S.Pd. M.Pd.Kata Kunci Media Articulate Storyline Hasil BelajarMediapembelajaransangatmembantuprosestransferilmukepadapsertadidik. Pembahasanmateritentangmenerapkanpenataansurat/dokumen pada matapelajaranAdministrasiUmumakanlebihbermaknabagisiswaapabiladapatdivisualisasikandenganjelas.Makaalternatifyangdapatditerapkanyaitupemanfaatanilmuteknologi yang salah satunyaadalahdenganmenggunakan media pembelajaranberbasisArticulate Storyline. Melalui media pembelajaranberbasisArticulate Storyline inidiharapkandapatmeningkatkanhasilbelajarpesertadidik. Pengembangan media pembelajaraninibertujuanuntuk (1) menghasilkan media pembelajaranberbasisArticulate Storyline (2)mengujitingkatkelayakanpengembangan media pembelajaranmelaluivalidasiahli media dan ahlimateri (3) mengetahuiadaatautidakadanyapenongkatanhasilbelajarpesertadidiksebelum dan sesudahmenggunakan media pembelajaranberbasisArticulateStoryline.Model penelitian dan pengembangan yang digunakanadalahmetodeBorg Gall denganlangkah langkah yang telahdisesuaikandengankebutuhanpeneliti. Validasiahlidilakukan oleh ahlimateri ahli media dan 6 orang pesertadidikuntuk uji cobakelompokkecil. Data yang diambildalampenelitianiniadalah data kualitatifberupawawancara kritik dan saran dari validator diambildariskorhasilvalidasi yang diperoleh.Produk yang dikembangkanberupa media ajar berbasisArticulate Storyline yang berisimaterimenerapkanpenataansurat dan dokumen. Hasil validasimateri yang diperolehmendapatkankriteriasangat valid begitupundenganvalidasiahli media yang mendapatkankriteriasangat valid. Sedangkanhasilanalisisdatabelajaryangdiperolehmenunjukkanbahwakelaseksperimenmendapatkan rata-rata hasilbelajar yang lebihbaikdariranahpsikomotrikmaupunkognitif. Makadapatdisimpulkanbahwa media pembelajaranberbasis Articulate Storyline dapatmeningkatkanhasilbelajarpesertadidik.Saran bagi Guru diharapkanmampumemaksimalkanpenggunaanmedia baikdarimaterisertapengoperasian media terlebihdahulu sedangkanbagisiswadiharapkan media pembelajarandapatdijadikansebagaisumberbelajar yangefektif.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 28 May 2020 04:29
Last Modified: 09 Sep 2020 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/126231

Actions (login required)

View Item View Item