Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Aplikasi Mobile Pada Mata Pelajaran Teknologi Layanan Jaringan Bermuatan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik Kelas XI Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam Batu - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Aplikasi Mobile Pada Mata Pelajaran Teknologi Layanan Jaringan Bermuatan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik Kelas XI Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam Batu

Maknun, Lu'luul (2019) Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Aplikasi Mobile Pada Mata Pelajaran Teknologi Layanan Jaringan Bermuatan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik Kelas XI Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam Batu. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Berdasarkan hasil obeservasi dan wawancara yang dilakukan kepada peserta didik kelas XI TKJ SMK Islam Batu, diketahui bahwa penggunaan fasilitas pembelajaran berupa laptop masih tergolong sedikit yakni sebesar 30%. Di sisi lain, berdasarkan hasil wawancara kepada guru pengampu mata pelajaran Teknologi Layanan Jaringan, penyampaian materi selama proses pembelajaran masih menggunakan metode ceramah. Berdasrakan permasalahan tersebut, bahan ajar berbasis aplikasi mobile dapat digunakan sebagai salah satu alternatif bahan ajar mata pelajaran Teknologi Layanan Jaringan dengan model pembelajaran problem based learning. Model penelitian dan pengembangan yang digunakan yakni model pengembangan ADDIE. Hasil uji validasi yang telah dilakukan oleh ahli diperoleh presentase sebesar 93,75% untuk validasi materi dan presentase sebesar 89% dari ahli media. Berdasarkan data hasil validasi bahan ajar, maka dinyatakan sangat valid dan dapat dilakukan uji coba. Pada tahap uji coba diperoleh presentase responden untuk perseorangan sebesar 86,25%, uji coba kelompok kecil sebesar 87,50%, dan uji coba kelompok besar yang dilakukan oleh 30 orang peserta didik sebesar 90,44%. Berdasarkan kriteria validitas, maka bahan ajar TLJ berbasis aplikasi mobile bermuatan problem based learning termasuk dalam kategori sangat valid dan sangat layan digunakan dalam proses pembelajaran.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Bahan Ajar, Teknologi Layanan Jaringan, Problem Based Learning
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > L Education (General) > LM Media Pembelajaran
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Elektro (TE) > S1 Pendidikan Teknik Informatika
Depositing User: mr mahasiswa UM
Date Deposited: 19 Oct 2022 06:37
Last Modified: 19 Oct 2022 06:37
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/1241

Actions (login required)

View Item View Item