Analisis kesesuaian buku ajar Grub Dich dengan kurikulum bahasa Jerman 2013 / Rama Astra Bramastana - Repositori Universitas Negeri Malang

Analisis kesesuaian buku ajar Grub Dich dengan kurikulum bahasa Jerman 2013 / Rama Astra Bramastana

Bramastana, Rama Astra (2014) Analisis kesesuaian buku ajar Grub Dich dengan kurikulum bahasa Jerman 2013 / Rama Astra Bramastana. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Bramastana Rama Astra. 2014. Analisis Kesesuaian Buku Ajar Gr 946 Dich dengan Kurikulum Bahasa Jerman 2013. Skripsi. Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman. Jurusan Sastra Jerman Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang. Pembimbing (I) Dewi Kartika Ardiyani S.Pd M.Pd (II) Iwa Sobara S.Pd M.A Kata kunci Kurikulum 2013 Buku Ajar Gr 946 Dich Tipologi latihan. 12288 12288 12288 12288 12288 Kurikulum 2013 di Indonesia adalah kurikulum baru yang merupakan pengembangan dari Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK). Berdasarkan pada penekanan pendidikan karakter pengembangan kurikulum dilakukan untuk seluruh mata pelajaran termasuk bahasa Jerman. Dalam pembelajaran bahasa Jerman pengajar sebagai pelaksana kurikulum harus memilih buku ajar sesuai dengan kurikulum dan kebutuhan peserta didik. Salah satu buku ajar yang digunakan dalam pembelajaran bahasa Jerman adalah Gr 946 Dich . Buku ini berisikan latihan-latihan untuk kemampuan berbahasa yaitu mendengar menulis membaca dan berbicara. 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 12288 Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesesuaian tipologi latihan pada buku Gr 946 Dich menurut Gerhard Neuner gemeinsamer europ ischer Referenzrahmen (GER) dan Kurikulum 2013. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah buku ajar Gr 946 Dich dan Kurikulum 2013. Data dalam penelitian ini adalah latihan-latihan yang terdapat dalam Gr 946 Dich. Instrumen dalam penelitian ini adalah tabel-tabel yang digunakan untuk pengklasifikasian data dan angket untuk validator. 12288 12288 12288 12288 12288 Hasil penelitian menunjukkan bahwa Gr 946 Dich merupakan buku ajar yang dapat digunakan dalam pembelajaran bahasa Jerman karena mencakup kriteria-kriteria dari buku ajar yang baik dan sesuai dengan kurikulum yang berlaku. Latihan yang terdapat dalam buku telah mencakup keempat tingkat tipologi latihan menurut Gerhard Neuner. Materi pada buku ajar Gr 946 Dich sesuai dengan tema-tema dan gramatik pada gemeinsamer europ ischer Referenzrahmen (GER) serta Kurikulum 2013

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Sastra (FS) > Departemen Sastra Jerman (JRM) > S1 Pendidikan Bahasa Jerman
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 09 Jun 2014 04:29
Last Modified: 09 Sep 2014 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/11919

Actions (login required)

View Item View Item